Tim Tebow membuat fenomena baru dalam olah raga American Football karena style doanya yang unik di arena pertandingan. Posenya itu adalah berlutut untuk berdoa dengan satu kaki dengan siku tangan bertumpu pada paha dan tangan menempel ke dahi - gaya ini akhirnya dikenal sebagai Tebowing. Tim Tebow adalah pemain American Football yang bermain sebagai quarterback untuk klubnya Denver Broncos di NFL (National Football League).
Dalam website yang khusus dibuat dengan nama Tebowing.com, Tebowing didefinisikan sebagai :
(vb) to get down on a knee and start praying, even if everyone else around you is doing something completely different.
Gaya ini pertama kali diperkenalkannya setelah timnya menang atas Miami Dolphins pada tanggal 23 Oktober 2011. Kontan saja gayanya ditiru di mana-mana. Dalam website Tebowing menampilkan berbagai pose dari seluruh penjuru dunia. Ada yang berpose di puncak gunung, ada yang sambil terjun ke kolam renang, ada juga tentara yang sedang tugas di Afganishtan masih menyempatkan diri untuk berpose dengan gaya ini. Ada juga yang Tebowing di dalam air. Ada-ada aja. Tebowing kini menjadi bagian dari pop kultur untuk saat ini.
Baru-baru ini salah seorang yang mengikuti gaya Tebow adalah peski Lindsey Vonn yang berpose Tebowing usai memenangi kejuaraan dunia ski Rabu lalu.
Mengomentari orang-orang yang mengikuti gayanya, Tebow berkomentar: "At least it's being talked about, and that's a cool thing," Tebow told Fox Sports in October. "If I can help be an example of that, then I look at that as a blessing."
Pose Tebowing yang unik:
- Blogger Comment
- Facebook Comment
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
Labels
Agama
Alam
Aneh Banget
Artikel
Artis Unik
asmara
Berita unik
Christmas
Dahsyat
Dampak Media
Dewasa
Dunia
E-book Kristen
Feature
Foto Unik
Free Download
Hewan Unik
Humor
Iman
Info
Info kesehatan
Infographics
Inspirational
Inspirational Movie
Inspirational Photo
Inspirational Video Clip
Inspiring book
Inspiring SMS
Inspiring Story
Isu
Kebebasan Beragama
Kesaksian
Kesehatan
Khotbah Di Bukit
Kuliner
Life Style
Lucu
Misteri
Motivational
Nama Allah
Nasional
News
orang terkenal
Penganiayaan
Penistaan
Perjuangan Iman
Poster
Radikalisme
Refleksi Tou Minahasa
Renungan
Second Coming
Sejarah
Selebriti
Seni
Soal Asmara
Spiritual Reflection
Tau Gak Sih
Tekno
Teknologi
Tempat Unik
The Passion of Christ
Tips
Tips Unik
Tokoh
travel
True Love
True or False
True Story
Unik
Wallpaper
Worship Video
0 komentar:
Posting Komentar